728x90 AdSpace

Latest Post

Minggu, 23 Juni 2013

Cara Membuat Efek Boxed di Photoshop

Selamat Pagi semua sobat , Selamat weekend semuanya :D. Kali ini admin mau kasih kalian sedikit ilmu photoshop yang mungkin bisa d coba oleh sobat BB semuanya. artikel ini tentang "Cara Membuat Efek Boxed di Photoshop". Oke cekidot langsung saja ini liputannya :

1. Buka gambar berisi sebuah objek yang ingin ditonjolkan. (supaya lebih cepat, tekan CTR+O) Kali ini saya akan menggunakan foto orang yang sedang bermain Skateboard :D

2. Seleksi bagian yang ingin di tonjolkan dengan Tool "Rectangular Marque Tool"


3. Kemudian Klik kanan dan pilih "Transform Selection". Klik dan geser diluar bingkai untuk memutar seleksi, Tekan Enter setelah selesai.



(Atur geser bentuknya sesuai keinginan)




4. Tekan CTRL+J untuk menduplikat/menggandakan gambar (Layer Baru)


5. Aktikan Background. Klik ikon add adjustment layer (ikon bulat berwarna hitam dan putih) lalu pilih Hue/Saturation.


NOTE : Di kotak dialog Hue/Saturation, Turunkan Saturation menjadi (-72) dan naikkan Lightness menjadi (+48), Ini akan membuat objek terlihat sangat menonjol atau kalau tidak sama dengan selera sobat, sobat BB bisa atur sesuai keinginan sendiri.


6. Kembali ke layer objek, tambahkan styles "drop shadow". Silakan atur settingnya hingga diperoleh bentuk bayangan yang terlihat menarik. Dan ini Hasilnya :D


  • Blogger Comments
  • Facebook Comments

0 komentar:

Posting Komentar

Item Reviewed: Cara Membuat Efek Boxed di Photoshop Description: Rating: 5 Reviewed By: Unknown
Scroll to Top